Sabtu, 07 Juni 2014

Posted by Unknown | File under :

Assalamulaikum Wr.Wb.

Kali ini saya akan membahas tentang DNS (Domain Name System), adalah sebuah server yang berfungsi menangani translasi penamaan host-host kedalam ip address, begitu juga sebaliknya dalam menangani translasi dari ip Address ke hostname/domain.contohnya apabila anda ingin masuk google.com anda tidak usah repot-repot untuk mengetikkan ip 118.98.36.20 dan itulah fungsi dari DNS .


Berikut langkah-langkahnya :

1. Masuk terlebih dahulu ke terminal dengan cara " CTRL + ALT + T " .
2. Install paket bind9 dengan cara " apt-get install bind9 " .
3. Tunggu sampai proses selesai .
4. Lakukan konfigurasi bind9 lebih tepatnya pada file :
     - named.conf.local.
     - db.forward (db.local).
     - db.reverse (db.127).
5. Pertama, konfigurasi file named.conf.local dengan cara " nano
     /etc/bind9/named.conf.local " .
6. Lalu tambahkan scribt berikut .
7. Kedua, konfigurasi file db.forward (apabila anda tidak ingin terlalu banyak
    mengetikkan scribt terlalu banyak anda bisa gunakan perintah berikut
    " cp db.local db.forward " .
8. Berikut scribtnya .
9. Ketiga, konfigurai file db.reverse (cp db.127 db.reverse) .
10.Setelah itu simpan ketiga file konfigurasi tersebut .
11.Selanjutnya masuk ke file konfigurasi resolv.conf dengan perintah " nano
      /etc/resolv.conf " untuk menambahkan nama server .
12.Lalu restart bing9 dengan cara " /etc/init.d/bind9 restart " .
13.Cek dengan perintah " nslookup oky7.com " .
14.Cek juga menggunakan IP dengan perintah " nslookup 127.0.0.1 " .
15.Lalu masuk ke browser dengan mengetikkan nama dns anda ( oky7.com ) .

SELAMAT MENCOBA .........
Mohon maaf apabila ada kesalahan kata ..............
Wassalamaulaikum Wr.Wb.

0 komentar:

Posting Komentar